SELAMAT HARI KERETA API NASIONAL

Pada 28 September 1945, sekitar sebulan setelah proklamasi, saat itulah para pegawai kereta api Indonesia dapat mengambil alih Balai Besar Kereta Api Bandung dari kuasa kolonial Jepang.

Dari momen itu, maka 28 September ditetapkan sebagai Hari Kereta Api Nasional di Indonesia. Hal ini sekaligus menandai berdirinya Djawatan Kereta Api Indonesia Republik Indonesia (DKARI). SELAMAT HARI KERETA API NASIONAL

TWITTER : @HMPWKFTUB
INSTAGRAM : @hmpwkftub
LINE@ : @csd8707j
WEBSITE : http://hmpwk.teknik.ub.ac.id/
EMAIL : hmpwk.ftub@gmail.com

Kabinet Aktivasi
#AktifKreatifBerinovasi
Bersinergi dalam kreasi, mengabdikan diri sebagai dedikasi.

Ruang Kota Rumah Kita Mahasiswa Perencana!
HMPWK FT-UB 2017/2018

Categories: